ads

Cara mengirim file dari Komputer ke HP tanpa kabel data

Assalamu'alaikum Wr.Wb.
Salam Pendidik Indonesia

Selamat malam sahabat guru semuanya,selamat datang dan berjumpa kembali denagn saya di blog wawasanpendidikandasar.com.Pada kesempatan ini saya akan berbagi pengaetahuan seputar teknologi dan dunia komputer.Kita sebagai guru tidak terlepas dari yang namanya komputer dan Handphone(HP).Karena ke dua benda tersebut kita butuhkan setiap hari sebagai sarana komunikasi serta pengolahan data dan pembuatan administrasi guru.

Bagi bapak/ibu guru yang ingin mengirim sebuah file dari komputer ke HP ataupun sebaliknya dari HP ke komputer kini dapat kita lakukan tanpa menggunakan kabel data atau bluetoot.Akan tetapi dalam menstranfer data kali ini kita menggunaka sebuah aplikasi tambahan. Selain itu kecepatan transfernya lebih cepat dibanding menggunaka aplikasi PC yang lainnya seperti Bluethoot.Kecepatan transfer i ni sampai denagn MB/dtk.Semua file dapat ditransfer diantaranya foto,video,data dokumen,musik dan lain-lain.Mungkin sudah banyak yang tahu denagn aplikasi ini yaitu share it. Shareit merupakan aplikasi yang dapat mengirim file melalui wifi laptop maupun wifi HP.Dulunya aplikasi ini hanya bisa dipergunakan bagi smartphone merk Lenovo.Tetapi sekarang semua smartphone sudah bisa menggunakan aplikasi ini.Dan bahkan aplikasi Share it sekarng juga bisa di pasang di Komputer dengan sistem operasi windowns 7/8/atau 10.

Langsung saja langkah yang pertama silahkan downlaod dahulu aplikasinya Klik Di Sini.Setelah terunduh silahkan ekstrak terlebih dahulu Rar-nya.Silahkan Klik Next hilangkan tanda centang pada Help Us to improve Shareit by colletion the information dst.kemudian klik next dan klik next satu kali lagi.
  1. Buka shareit diandroid kamu lalu klik kirim
  2. pilih file yang akan kamu kirim ke komputer denagn mengeklik sebanyak 1 kali.pilih berikutnya.
  3. setelah itu buka shareit di komputer dan pilih terima/received.
  4. shareit di android akan mencoba menghubungkan ke komputer.Jiak terhubung akan muncul ikon dari penerima .Setelah itu klik ikon tersebut untuk mengirim file yang dipilih tadi
  5. kemudian shareit di komputer akan muncul dialog untuk melakukankonfirmasi,klik YES
  6. Tunggu hingga penerimaan selesai.
  7. Begitupun sebaliknya jika anda meu mengirim file dari PC/Laptop ke android sama denagn langkah-langkahnya di atas.
Silahkan baca juga:

Wassalamu'alaikum Wr.Wb.


Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara mengirim file dari Komputer ke HP tanpa kabel data"

Post a Comment